Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah. Menulis adalah bekerja untuk keabadian. Menulis adalah sebuah keberanian. Menulislah, apa pun, jangan pernah takut tulisanmu tidak dibaca orang, yang penting tulis, tulis, dan tulis, suatu saat pasti berguna (Pramoedya Ananta Toer)
Begitulah petikan tulisan yang menjadi inspirasi menulis lagi dan lagi. Menulislah, apapun yang ingin kau sampaikan, baik-buruk, tulisan mengkritik-tulisan saran, selagi itu untuk kebaikan menulislah.
Namun, memang ga selamanya orang yang memahami ini, saya juga ga memaksa untuk mengerti dan memahami saya, bagi saya selama ga menyinggung orang saya akan terus menulis, dan kalaupun orang akan tersinggung dengan apa yang saya tulis, berarti memang kita belum kenal dengan baik atau memang sedang perasa banget mungkin yang membacanya sehingga selalu mengira apa yang saya tulis itu untuk satu orang, saya lebih suka menuliskan apa yang saya lihat, saya dengar, saya pikirkan yang kemudian saya tuangkan dalam bentuk tulisan seperti di blog ini. Lihat saja isi blog saya ini, apa yang saya pikirkan, saya lihat, saya dengar, ada disini, jadi jika dengan saya menulis itu dianggap untuk satu orang, maaf banget, salah :D. Kalau tidak suka atau tersinggung, sportif saja langsung katakan pada saya, kalau ada yang kurang berkenan dari saya, silahkan saja, toh saya sudah siap dikritik ketika saya menulis apapun. Karena tulisan adalah sebuah keberanian, seperti apa yang dikatakan Pramoedya Ananta Toer.
Saya menulis itu ya menulis saja, saya tulis apa yang saya pikirkan, saya rasakan, saya alami, saya lihat, saya pikir saya ini belum apa-apa dalam menulis atau apalah namanya, yang idealis atau yang lebih ahli dibidang menulis lebih banyak, tetapi ketika saya mulai menuliskan sesuatu malah jadi ada yang merasa saya ngomongin satu orang. Berarti terlalu perasa yang membacanya atau jika memang merasa ya sudah introspeksi diri saja, ambil positifnya saja, tetapi sekali lagi saya menulis itu bukan untuk satu orang, jangan terlalu GR.
Ini ujian bagi saya, apakah konsisten dalam menulis atau tidak, saya merindukan menulis, itu masalahnya saya, saya merindukan menulis apa yang saya lihat, saya baca, saya dengar. Menulislah, Tulislah Apa Yang Kau Dengar, Apa Yang Kau Rasa, Apa Yang Dilihat. Itu saja untuk kali ini, besok jika ada ide saya akan menulis lagi apapun yang saya lihat, saya pikir, saya dengar, saya rasa. Karena Menulis Adalah Keberanian.
Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
BalasHapusDalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
Yang Ada :
TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
Sekedar Nonton Bola ,
Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
Website Online 24Jam/Setiap Hariny